Jadwal UN 2014 SMA SMP Lengkap

Bagi para pelajar SMA dan SMP, sebentar lagi kalian akan melaksanakan Ujian Nasional 2014 atau bisa disebut dengan tahun ajaran 2013-2014. Bagi siswa dan siswi yang hendak melaksanakan / ikut serta menjalani UN, kali ini admin blog fisip unsil akan berbagi informasi mengenai jadwal berlangsung Ujian Nasional yang akan dilaksanakan oleh masing-masing daerah.

Jadwal UN 2014

Seperti dikutup dari media resmi nasional, jadwal Ujian Nasional (UN) 2014 sudah ditentukan. Kepala Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP), Aman Wirartakusumah, mengatakan bahwa sesuai dengan jadwal yang telah disusun, UN 2014 akan dilangsungkan sekitar bulan April. Namun jadwal penyelenggaraan di setiap jenjang pendidikan baru akan dirilis secara resmi segera setelah Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Mohammad Nuh, menandatangani peraturan menteri (Permen). Meski belum dirilis resmi ke publik, Aman tak menampik bahwa jadwal UN 2014 sudah beredar di kalangan dinas pendidikan di daerah. Menurutnya, sekolah perlu mempersiapkan diri lebih matang.Apalagi, lanjutnya, UN tahun ini tidak hanya dijadikan sebagai alat penentu kelulusan tetapi juga dijadikan salah satu syarat untuk masuk perguruan tinggi negeri.

Dibawah ini adalah tabel info jadwal un 2014 yang bisa kalian simak secara detail.

Jadwal UN SMA/MA 2014
No.Hari dan TanggalJamProgram IPAProgram IPSProgram BahasaMA Program Keagamaan
1UN 
Senin, 14 April 2014 
UN Susulan
Selasa, 22 April 2014
07.30 – 09.30
10.30 – 12.30
Bahasa Indonesia
Biologi
Bahasa Indonesia
Geografi
Bahasa Indonesia
Sastra Indonesia
Bahasa Indonesia
Hadits
2UN
Selasa, 15 April 2014 
UN Susulan
Rabu, 23 April 2014
07.30 – 09.30
10.30 – 12.30
Matematika
Kimia
Matematika
Sosiologi
Matematika
Antropologi
Matematika
Fikih
3UN
Rabu, 16 April 2014 
UN Susulan
Kamis, 24 April 2014
07.30 – 09.30
10.30 – 12.30
Bahasa Inggris
Fisika
Bahasa Inggris
Ekonomi
Bahasa Inggris
Bahasa Asing
Bahasa Inggris
Tafsir

Jadwal UN SMK/MAK 2014
No.Hari dan TanggalJamMata Pelajaran
1UN : Senin, 14 April 2014 
UN Susulan : Selasa, 22 April 2014
07.30 – 09.30Bahasa Indonesia
2UN : Selasa, 15 April 2014 
UN Susulan : Rabu, 23 April 2014
07.30 – 09.30Matematika
3UN : Rabu, 16 April 2014 
UN Susulan : Kamis, 24 April 2014
07.30 – 09.30Bahasa Inggris

Jadwal UN SMALB 2014
No.Hari dan TanggalJamMata Pelajaran
1UN : Senin, 14 April 2014 
UN Susulan : Selasa, 22 April 2014
07.30 – 09.30Bahasa Indonesia
2UN : Selasa, 15 April 2014 
UN Susulan : Rabu, 23 April 2014
07.30 – 09.30Matematika
3UN : Rabu, 16 April 2014 
UN Susulan : Kamis, 24 April 2014
07.30 – 09.30Bahasa Inggris

Jadwal UN SMP/MTs/SMPLB 2014
No.Hari dan TanggalJamMata Pelajaran
1UN : Senin, 5 Mei 2014 
UN Susulan : Senin, 12 Mei 2014
07.30 – 09.30Bahasa Indonesia
2UN : Selasa, 6 Mei 2014
UN Susulan : Selasa, 13 Mei 2014
07.30 – 09.30Matematika
3UN : Rabu, 7 Mei 2014 
UN Susulan : Rabu, 14 Mei 2014
07.30 – 09.30Bahasa Inggris
4UN : Kamis, 8 Mei 2014 
UN Susulan : Jum’at, 16 Mei 2014
07.30 – 09.30Ilmu Pengetahuan Alam

Jadwal UN Paket B / Wustha 2014
No.Periode IPeriode IIJamMata Pelajaran
1Senin,
5 Mei 2014
Selasa,
19 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Bahasa Indonesia
Pendidikan Kewarganegaraan
2Selasa,
6 Mei 2014
Rabu,
20 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Matematika
Ilmu Pengetahuan Sosial
3Rabu,
7 Mei 2014
Kamis,
21 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Bahasa Inggris
Ilmu Pengetahuan Alam

Jadwal UN Paket C 2014
No.ProgramPeriode IPeriode IIJamMata Pelajaran
1Program Paket C IPSSenin,
14 April 2014
Selasa,
19 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Bahasa Indonesia
Geografi


Selasa,
15 April 2014

10.30 – 12.30
16.00 – 18.00
Pendidikan Kewarganegaraan


Selasa,
15 April 2014
Rabu,
20 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Matematika
Sosiologi


Rabu,
16 April 2014
Kamis,
21 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Bahasa Inggris
Ekonomi



Jum’at,
22 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Pendidikan Kewarganegaraan
2Program Paket C IPASenin,
14 April 2014
Selasa,
19 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Bahasa Indonesia
Biologi


Selasa,
15 April 2014

10.30 – 12.30
16.00 – 18.00
Pendidikan Kewarganegaraan


Selasa,
15 April 2014
Rabu,
20 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Matematika
Kimia


Rabu,
16 April 2014
Kamis,
21 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Bahasa Inggris
Fisika



Jum’at,
22 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Pendidikan Kewarganegaraan
3Program Paket C KejuruanSenin,
14 April 2014
Selasa,
19 Agustus 2014
13.30 – 15.30
16.00 – 18.00
Bahasa Indonesia
Pendidikan Kewarganegaraan


Selasa,
15 April 2014
Rabu,
20 Agustus 2014
10.30 – 12.30
16.00 – 18.00
Matematika

Nah itulah informasi mengenai Jadwal UN 2014 SMA SMP Lengkap yang bisa kami berikan pada kesempatan hari ini, semoga dengan info ini dapat bermanfaat bagi para siswa siswi yang hendak melaksanakan Ujian Nasional, dan untuk menguji kemampuan para pelajar setelah melaksanakan program berlajarnya selama 3 tahun di bangku SMA, kami berikan Soal-Soal Pelatihan UN SMA agar tidak merasa kaget saat ujian berlangsung. Sekian dan terima kasih telah sharing ke blog kami, harapan kami semoga siswa-siswi negeri kami dapat lulus 100% dengan hasil maksimal, Selamat Menempuh UN 2014 dan GOOD LUCK.

Jadwal UN 2014 SMA SMP Lengkap Rating: 4.5 Diposkan Oleh: nano pertapan